maLaikat-maLaikat keciL..
oeeek..oeeek…oeeek..
bergema tangisannya di penjuru kamar rumah sakit itu..
masih teringat jelas dalam ingatanku, husada utama 1017, 12 Ramadhan 1429 H, pkl 07.20 WIB..
sang kakak(karena belum ada nama, maka sementara dipanggil sang kakak, dan sang adik ;P)
2,4 kg, dan sang adik 2,5 kg. ketika itu sang adik belum bisa bernafas sempurna sehingga harus dibantu oleh selang pernafasan..hiks..miris..
tapi 2 hari kemudian bs dilepas ;D aLhamduLiLLah..
seminggu kemudian ketika ku mengunjungi 2 malaikat keciL itu..
subhanaLLah..
Lucu.. hehe..
kugendong, ikut memandikan, dan ikut menidurkan..perasaan sayang ini bertambah besar.
(ini faris.. ^_^ )
saLman aL farisi dan Sholahuddin aL Ayyubi namanya saat ini, dua pribadi yang berbeda,
si faris (kakak , 3 kg), lebih aktif, suka nangis, teriak2 (apalagi kalau dimandiin,fiuuh ^_^’ ), sering laper, dan lebih merah seperti abinya.
si ayyub (adik, 3.2 kg), agak pendiam, aktif jg sih (liat aja fotonya), lebih berat 2 kg dari faris, kalau dimandiin ga nangis, lebih putih, miriip dengan ibunya..
seru kan?! ;P
semoga menjadi anak-anak yang sholeh , berguna bagi bangsa dan Agama..amiiin..
(ini ayyub..)

Sesungguhnya Allah menumbuhkan butir tumbuh-tumbuhan dan biji buah-buahan. Dia mengeluarkan yang hidup dari yang mati dan mengeluarkan yang mati dari yang hidup. (Yang memiliki sifat-sifat) demikian ialah Allah, maka mengapa kamu masih berpaling? (aL an’aam : 95)
maha suci ALLAH yang telah menciptakan makhLuk di daLam makhLuk..

Dan (ingatlah), ketika Tuhanmu mengeluarkan keturunan anak-anak Adam dari sulbi mereka dan Allah mengambil kesaksian terhadap jiwa mereka (seraya berfirman): “Bukankah Aku ini Tuhanmu?” Mereka menjawab: “Betul (Engkau Tuhan kami), kami menjadi saksi.” (Kami lakukan yang demikian itu) agar di hari kiamat kamu tidak mengatakan: “Sesungguhnya kami (bani Adam) adalah orang-orang yang lengah terhadap ini (keesaan Tuhan)”, (aL a’raaf : 172)
dengan penuh kasih sayang, untuk kakakku tercinta Hikmah Ali dan suaminya Rio Muhammad, semoga senantiasa mendapatkan RahmatNYA.. amiin..
Assalamuallaikum. Wah jadi pengunjung perdana yak :) btw foto nya kedua kembar ndak dpt terlihat dee, tp deskripsimu sudah memperlihatkan betapa lucu keduanya :D
maradonaputra said this on 09/29/2008 at 06:40
ms dhons: iya dong mas, siapa dulu tantenya ;)
akhi fitrah : amiiin..
jazakallahu khoiron katsiro..
dianaaja said this on 09/29/2008 at 13:49
Wah,dianabahagianya mendengar lahirnya sdr2kita dibelahan bumi sana.Semoga kelak mereka benar2menjadi jundi2 Allah yang istiqamah.Eh ini tantenyakapan nikah ya??Mau dicarikan ikhwan dr Canada??ehm………..ehm…….
ukhtinunu said this on 09/29/2008 at 14:56
“Ja’alahu Allahu mubaaraakan ‘alaika wa ‘alaa ummati muhammadin Shallallahu
‘alaihi wa sallam’.
“Semoga Allah menjadikannya barakah atas kalian dan atas ummat
Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam” (HR. Ath Thabrani dalam Kitab Ad-Du’a 2/1243)
Semoga di antara keduanya…akan terbentang tali temali yang akan menarik orang tuanya menuju al jannatun na’im!
Dan semoga Allah jadikan kemuliaan bagi mereka di atas keikhlasan ilmu dan amal sehingga wajah2 mereka cerah layaknya cerahnya Islam di atas dunia…
Dan semoga, Allah jadikan agama dan akhlak mereka sebagaimana keagungan agama dan akhlak nama yang disandangnya…Salman al Farisi -radliyallahu’anhu- dan Shalahuddin al Ayyubi -rahimahullah-
Amiiin…
l5155st™ said this on 09/29/2008 at 12:21
subhanallah.. lucunya dik.. buat mbak hikmah sama pak rio. barakallah.. smoga buah hati tumbuh menjadi anak-anak yang sholeh, penyejuk hati semua orang.. amiiin :)
hanim said this on 09/29/2008 at 21:57
ukhti nunu : amiiin..
masyaALLAH ainuuuu!! musti nakaL! emg hrs dari Canada ya? ogah,buatan daLam negeri aja deh!
mb hanim : amiiin..jazakiLLah khoir mbquw..ieduL fitri di BeLanda,gmn rasanya?
dianaaja said this on 09/29/2008 at 22:21
Assalamualaikum….
Subhanallah…
imutnya, manisnya, duhh… jadi pengen…
Huicks2 hehe…
Alhamdulillah, skrg diana sdh jadi tante, udah punya ponakan Lucu..
kapan nih menyusul? menyempurnakan sebagian dr Agama??
hehe…
Kita saling mendoakan yah.. Smg Allah msh memberi umur unt menyempurnakan spro dr agama kita.. amin..
Oiya, ga lupa juga, smoga Keponakan2 Diana jd anak2 yg shalih, dan menjadi oase bg orang tuanya dan lingkungannya.. amin..
Wassalamualaikum…
dina said this on 09/30/2008 at 03:10
waalaikumsalam..
amiiin..
wallahua’lam dina, hanya ALLAH yg tau..
jazakillah khoiron katsiro
dianaaja said this on 09/30/2008 at 03:13
Kembar nih critannya??
aditcenter said this on 09/30/2008 at 03:54
semoga menjadi anak yang soleh… salam yah sama kedua ortunya juga :)
aRuL said this on 09/30/2008 at 04:48
saya kapan ya punya seperti itu??? :”>
kembar 3 cukuplah 8->
ga usah banyak-banyak.
mahabbahtedja said this on 09/30/2008 at 06:55
tapi banyak gpp.
rasulullah suka terhadap umatnya yang banyak…
iya, banyak juga alhamdulillah….:P
mahabbahtedja said this on 09/30/2008 at 06:56
adit : yup. kembar
mas aruL : amiiiin, insyaALLAH..
tedja: waLaahh, dont 4get about ur wife lho ya! Nikah duLu jo!! br mikir pnya anak! danger arek iki! hehe..
dianaaja said this on 09/30/2008 at 07:03
dsini bermula
selamat dengan kelahiran para penerus perjuangan…semoga menjadi anak yang sholih…yang membela agama…bermanfaat bagi sekitarnya.
fahrudin said this on 09/30/2008 at 10:01
amiiiin..
jazakallah khoiron katsiro
dianaaja said this on 09/30/2008 at 10:21
wah..
lucu banget kayak akuu..
huehe
the great paksi :) said this on 10/03/2008 at 15:09
sepi diiik :( tapi kemaren habis kumpul2 gitu, makan rujak segala. kikiki. subhanallah banget..
hanim said this on 10/04/2008 at 12:31
ela..ela..ela…
cup..cup…
euleuh2x lucu nian ponakannya diana…
Wah jadi bulik ya??? hehehe SubhanAllah moga menjadi anak2 ahsana dan faizun (terbaik dan bejo)
iwan said this on 10/06/2008 at 11:32
mb hanim : makanya balik k sby mb! pengmas mau kumpul lho!!!
ms iwan : yup, jadi bulik, amiiiin, jazakallah khoir atas doanya ya mas..
dianaaja said this on 10/07/2008 at 09:34
masyaALLAH!
diana baru sadar klo akh fahruddin melinkkan foto pernikahannya hikmah dan pak rio..
jadi terharu..
jazakallah khoir y akh..
dianaaja said this on 10/07/2008 at 09:38
mbak diiii nama ponakannya keren…
besok anakku tak kasih nama yang keren juga ah…
namanya……
kalo cowok Abu Nawas Kalo cewek Ratu Bilqist gmana mbak???? He…
Mas sayidi,
Pesan cream wajah herbal sekarang,
Hub. Ibu Diana
T’SEL: 0812-1646-239 (SMS/TELP)
XL: 0822-3117-0552 (WHATS APP/SMS)
sayidi said this on 11/02/2008 at 13:14
waduh, yadeh asal ga sering bohong aja key?!
dianaaja said this on 11/08/2008 at 15:09
Karena tante kalian mengatakan bahwa dia teringat akan kalian, akhirnya jadi ikutan kangen ngeliat foto kalian…
Walaupun tak pernah bertemu kalian, cukuplah cerita tante kalian yang membuat aku seakan ada di sisi kalian…
JadiLah anak yang shalih ya dedek2ku yang manis…
Kelak… bahagiakan-lah orang2 yang kini berbahagia atas kehadiran kalian…
Jadikan tangis ibunda kalian saat melahirkan kalian…terbayarkan dengan bakti dan akhlak kalian padanya, kelak di kemudian hari.
“Mungkin sekarang aku tak kenal kalian, dan kalian tak mengenalku… tapi jadikan kelak perkenalan kita bisa membawa kebaikan bagiku dan bagi kalian…”
(andai memang Allah mengizinkan kita untuk berkenalan)
l5155st™ said this on 11/25/2008 at 22:01
bismillah
semogha Allah jadikan penerus perjuangan
mulia Rasul Muhammad saw…
dan dapat do’akan dua orang tuanya…
Allahummastajib du’aa-anaa…
uvi07 said this on 11/26/2008 at 17:21
subhanallah…
kembar..
betapa ku merindukan memiliki putra/putri kembar, sebuah keajaiban dari sang Maha pencipta ^^
ya Allah karuniakanlah mereka menjadi mujahid mujahid agama-Mu…
Allahumma amin
hik_mah said this on 02/02/2009 at 19:03
Bismillah..
Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatuh..
Insya Allah akan hadir juga putra kami yang akan kami berinama Muhammad Sholahuddin Al-Ayyubi.
Allahu Akbar.. kita kembalikan kejayaan islam dengan munculnya kembali para Sholahuddin Al-Ayyubi.
Mohon doanya.. ya..
Wassalamu’alaikum warohmah..
Dian Hendriyana said this on 07/06/2010 at 23:16